©

9 Aplikasi Penghasil Uang Resmi OJK yang Terbukti Membayar (Rupiah) 2022

Bismillah, sobat ponsel. Mencari tambahan penghasilan melalui aplikasi modern saat ini ternyata terbukti dibayarkan ke rekening pengguna masing-masing. Tapi kamu harus tetap melihat keamanan di setiap aplikasi penghasil uang. Jika ingin yang aman dan terpercaya bisa menggunakan aplikasi penghasil uang resmi OJK.

Aplikasi Penghasil Uang Resmi OJK yang Terbukti Membayar

Mengapa harus resmi OJK? OJK merupakan sebuah lembaga independen yang memiliki wewenang untuk pengaturan dan pengawasan dalam kegiatan sektor keuangan termasuk aplikasi online penghasil uang. Jadi kamu tidak perlu takut tertipu dengan aplikasi abal-abal yang tidak terpercaya.

Aplikasi Penghasil Uang Resmi OJK di Play Store Terbaru 2022

Jika aplikasi tersebut sudah resmi diawasi oleh OJK maka sudah dipastikan bahwa aplikasi penghasil uang tersebut tidaklah illegal. Aplikasi legal bisa kamu dapatkan di Play Store dan bahkan gratis tanpa membayar. Apa saja aplikasi legal OJK tersebut? Lihat penjelasan di bawah ini:

1. Neo+ Plus

Bank Neo Commerce memiliki aplikasi keuangan digital yang bernama Neo+. Fitur yang dimiliki Neo+ Plus ini bisa memberikan cashback kepada kamu sampai dengan Rp. 20.000,- pada setiap pengguna yang menggunakan kode referralmu.

Ya, saat kamu menggunakan Neo+ Plus akan memiliki kode referral yang bisa dibagikan pada sosial media. Dan bagi yang melakukan pendaftaran dengan kode referral tersebut yang akan memberikan cashback kepada kamu.

Tak hanya itu, aplikasi ini juga menawarkan sebuah deposito berjangka layaknya investasi. Investasi tersebut bisa memberikan penghasilan sampai dengan 8 persen.

2. Snack Video

Sama halnya dengan Tik Tok, aplikasi yang dikembangkan oleh developer China ini sudah ada sejak tahun 2011. Sudah terpercaya menghasilkan uang bagi penggunanya yang menjalankan misi harian untuk mendapatkan koin.

Agar bisa menghasilkan uang, tidak hanya mengerjakan misi harian saja karena kamu juga bisa mendapatkan uang dengan melakukan program Creator Rewards.

3. CashPop

Selanjutnya, kamu juga bisa menggunakan CashPop untuk menghasilkan uang tambahan jika menggunakan aplikasi tersebut. Jika sudah berhasil mendaftar pada CashPop maka kamu akan ditawarkan reward tanpa modal yang harus dikeluarkan.

Fitur-fitur yang bisa digunakan juga sangat menarik seperti game Lucky Wheel dan Math Challenge. Fitur tersebut jika dimainkan akan memberikan uang bagi pengguna. Caranya hanya dengan memainkannya maka kamu bisa mendapatkan reward yang dijanjikan.

Selain itu, ada video yang bisa ditonton dan kamu bisa mendapatkan reward dari video yang telah ditonton tersebut.

4. Helo

Aplikasi yang tak kalah populer pada PlayStore dengan unduhan yang lebih dari 10 juta pengguna se Indonesia. Jika kamu menggunakan Helo, maka yang diperlukan hanyalah menonton video yang ada di dalam Helo ini.

Untuk menyelesaikan tugas yang diberikan pada aplikasi ini bisa menonton video dan melakukan hal lainnya.

Cara lain untuk menghasilkan uang tambahan pada aplikasi Helo adalah dengan mengundang teman untuk menggunakan Helo melalui kode referral kamu. Kode referral yang digunakan pada satu kali undangan saja akan menghasilkan uang Rp. 62.000,- saja.

Dengan menonton video yang telah diupload oleh orang lain maka kamu bisa mendapatkan koin yang diinginkan.

5. Baca Plus

Jika kamu menggunakan aplikasi penghasil uang resmi OJK yang satu ini maka adalah pilihan yang tepat pada Baca Plus. Aplikasi yang menyediakan bayaran bagi pengguna yang membaca konten di dalamnya.

Konten yang dimiliki oleh Baca Plus sudah berjumlah ribuan dan dapat kamu akses secara gratis. Jadi, kamu bisa mendapatkan uang tanpa harus mengeluarkan modal. Setiap konten yang dibaca nantinya akan diberikan poin pada pembaca.

Poin yang sudah berhasil dikumpulkan tersebut bisa ditukarkan dengan uang. Kamu tidak akan merasa bosan saat membaca konten artikel di Baca Plus karena tema yang diusung sangat beragam dan variatif.

Tak hanya itu, konten bacaannya ada yang panjang dan ada yang pendek dengan sudut pandang, tema, dan alur yang berbeda.

6. GoNovel

Kabar baik bagi para pecinta bacaan novel dengan berbagai genre karena dengan menggunakan aplikasi GoNovel kamu bisa mendapatkan tambahan penghasilan. Untuk GoNovel sendiri sudah terbukti bisa mendapatkan penghasilan yang akan masuk ke dalam aplikasi e-wallet seperti DANA.

Agar dapat mendapatkan uang maka kamu tinggal membaca konten novel yang ada di dalamnya. Pengguna GoNovel saat ini sudah sangat banyak dan mencapai 1 juta pengguna bahkan lebih.

Akan tetapi, untuk mendapatkan uang yang tepat maka kamu diharuskan membaca judul novel tertentu dan memberikan review singkat setelah membacanya. Komisi dari hasil membaca dan mereview tersebut akan bisa dicairkan pada akun DANA.

7. TikTok

TikTok memang identik dengan aplikasi yang memberikan konten video seperti konten make up,memasak, info kesehatan, dance, dan masih banyak lagi yang lainnya.

Saat kamu menggunakan TikTok untuk bermain dalam mengisi waktu luang dengan begitu kamu juga bisa mendapatkan keuntungan dengan mendapatkan uang dari menonton video.

TikTok akan memberikan kamu misi dan tugas agar kamu bisa berhasil menyelesaikan misi dan mendapatkan koin dari TikTok tersebut. Selain mengerjakan misi juga dapat mengirimkan kode referral untuk pengguna baru dan saat mereka menggunakannya maka kamu akan mendapatkan penghasilan.

Semakin rajin mengerjakan tugas harian dan mengajak teman bergabung maka akan semakin banyak koin yang dikumpulkan. Dengan begitu maka proses pencairan ke dalam rupiah bisa semakin cepat.

8. Island King

Kabar baik para penggemar game yang bisa mendapatkan uang karena aplikasi game seperti Island King bisa dimanfaatkan. Game ini mengusung tema seorang bajak laut dalam melakukan penjarahan, membangun pulau dan merampas pulau.

Untuk bisa mengumpulkan uang melalui game Island King ini maka kamu harus berhasil mendapatkan koin banyak dengan menyelesaikan misi yang diberikan. Jika misi telah selesai maka yang bisa dilakukan adalah mengkonversi koin ke dalam bentuk uang.

Konsisten dalam bermain pada Island King ini adalah kuncinya karena koin yang didapatkan tidak instan begitu saja. Selain itu, terdapat level yang harus dicapai adn semakin tinggi level yang dimainkan akan semakin tinggi pula poin yang kamu dapatkan.

Untuk setiap misi bisa memberimu koin sebanyak 10.000 sampai dengan 50000 koin. Jika sudah banyak maka tukarkan dengan uang yang dapat dikirimkan ke rekening bank.

9. Earn Money

Aplikasi penghasil uang resmi OJK selanjutnya adalah Earn Money yang bisa diunduh secara gratis melalui Play Store. Misi yang diselesaikan untuk bisa mendapatkan uang seperti menonton video dengan durasi 40 detik serta memberikan like pada video tersebut.

Menariknya, kamu bisa mengumpulkan banyak uang tanpa harus mengundang teman terlebih dahulu. Cukup dengan mengerjakan misi saja maka koin bisa kamu dapatkan dan ditukarkan dengan uang.

Kamu bisa menggunakan semua aplikasi penghasil uang resmi OJK yang aman dan terpercaya secara keseluruhan agar bisa mendapatkan uang semakin banyak. Jangan takut untuk mengaitkan rekening kamu karena aplikasi di atas sudah pasti aman karena diawasi langsung oleh OJK

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel